Bertepatan dengan peringatan Hari Kebangkitan Nasional 20 Mei 2020, Koalisi Masyarakat Profesi dan Asosiasi Kesehatan (KOMPAK) menyelenggarakan pernyataan bersama kebulatan tekad bersama melawan Covid 19. “KOMPAK Nyatakan Bangkit Lawan Covid-19 Hari Kebangkitan Nasional”