Program vaksinasi yang sudah bergulir sejak awal 2021 menjadi secercah harapan bagi masyarakat supaya cepat lepas dari belenggu wabah COVID-19. Berbagai target dan upaya dicanangkan “Upaya Menggandeng Perusahaan Asuransi untuk Mengoptimalkan Vaksinasi COVID-19”